Tips menghilangkan jerawat tanpa efek samping

 on Minggu, 08 November 2015  

Jerawat merupakan salah satu jenis penyakit kulit yang mengganggu penampilan karena jerawat timbul pada area bagian wajah. Banyak hal yang bisa memicu timbulnya jerawat seperti stress,darah kotor,gaya hidup yang tidak sehat seperti kurang istirahat dan jarang minum air putih. Bagaimana cara untuk mengobati jerawat, banyak cara yang dapat dilakukan untuk mengeobati atau mencegah jerawat muncul.

Berikut ini tips untuk menghilangkan jerawat

Istirahat yang cukup
Tidur yang cukup merupakan salah satu faktor yang sangat penting untuk mencegah terjadinya jerawat,dengan istirahat yang cukup maka semua sistem metabolisme tubuh dapat berjalan dengan normal sehingga sirkulasi darah juga ikut lancar badan terasa segar dan sehat dan resiko terkena jerawat juga menjadi semakin kecil.maka dari itu sebaiknya gunakan waktu pada saat istirahat sebaik mungkin agar terhindar dari jerawat.

Stop pencet jerawat
Kebanyakan orang mungkin tidak tahu apabila ada jerawat mucul pasti rasanya ingin memencetnya sampai pecah,sebenarya ini merupakan cara yang salah,jika jerawat ini dipencet sampai pecah maka justru akan menyebabkan munculnya jerawat lain disekitarnya apalagi jika tangan kita tidak bersih maka akan memicu timbulnya jerawat baru,sebaiknya hindarilah memecah jerawat agar tidak bertambah banyak.

Jangan lupa selalu bersihkan wajah
Kebersihan wajah merupakan hal yang sangat penting untuk mencegah munculnya jerawat,oleh sebab itu rajinlah membersihkan wajah secara teratur seperti sehabis memakai make up,saat mau tidur dan saat selesai beraktifitas diluar atau outdoor.Gunakan pembersih yang cocok dengan jenis wajah kita atau dapat juga mengunakan bahan alami seperti  bengkoang,jeruk nipis dll.

Terkadang banyak juga jerawat yang sangat susah untuk dihilangkan ini disebut dengan jerawat batu,apa sebenarnya penyebab jerawat batu ini.


Kulit yang sensitif
Jenis kulit setiap orang berbeda-beda ada kulit yang kasar dan juga kulit yang sensitif.Jerawat batu bisa dengan mudah muncul pada jenis kulit yang sensitif dikarenakan ada penyumbatan pada lubang pori-pori yang berupan jerawat atau kotoran sehingga menyebabkan kulit menjadi radang sehingga muncul jerawat batu.

Salah mengunakan kosmetik atau pembersih wajah
Pemakaian kosmetik serta pembersih wajah yang tidak cocok dengan jenis kulit wajah memang bisa berakibat timbulnya jerawat batu yang membandel ,sebaiknya kosultasikn terlebih dahulu kedokter ahli kecantikan kulit agar bisa diberikan jenis kosmetik yang sesuai dengan jenis kulit wajah kita.

Lupa membersihkan wajah pada saat akan tidur
Jerawat mudah muncul jika kita jarang membersihkan wajah dengan teratur,salah satu cara paling efektif mecegah munculnya jerawat batu ,dengan selalu membersihkan wajah disaat akan tidur ,karena pada saat tidur sel kulit melakukan proses regenerasi sel sehingga jika wajah kita kotor maka justru akan menghambat dan akhirnya akan menimbulkan jerawat batu.

Berikut beberapa tips menghilangkan jerawat secara alami

Bawang putih
Mungkin kita tidak pernah tahu bahwa bawang putih juga berkhasiat untuk menghilangkan jerawat yaitu dengan cara yang sangat mudah dan bisa dicoba dirumah,caranya yaitu ambil satu biji   bawang putih ukuran sedang saja kemudian kupas dan potong atau belah menjadi dua bagian dan oleskan pada wajah yang terdapat jerawat,tunggu 10 menit dan bilas  bersihkan dengan air.lakukan secara teratur  pasti jerawat hilang.

Timun
Buah timun selain enak untuk dijadikan lalapan serta pelengkap bahan sayuran dapat juga digunakan untuk mengobati jerawat yaitu dengan cara irislah timun menjadi 2 atau tiga bagian dengan tipis kemudian kita letakkan pada wajah yang berjerawat tunggu sekitar 15 sampai 25 menit kemudian jangan lupa bersihkan dengan air,selain di iris timun juga dapat dihaluskan dan dijadikan sebagai masker,timun terbukti mampu menghilangkan jerawat karena timun mempunyai kandungan vit,C ,vit B,zat besi serta kaya serat dan mempunyai kandungan air yang banyak sehingga bisa menjaga kelembaban kulit.

Madu 
Madu memang mempunyai sejuta manfaat selain bisa menyehatkan tubuh madu juga dapat digunakan untuk menghilangkan jerawat yaitu dengan cara pertama kita oleskan madu pada wajah yang berjerawat dengan menggunakan kapas pembersih yang baru, kemudian biarkan selama 25 menit dan bilas dengan air hangat-hangat kuku.
  
Tomat
Tomat merupakan buah yang memiliki zat anti oksidan yang cukup tinggi sehingga tomat dapat membantu untuk menghilangkan jerawat caranya adalah irislah satu buah tomat menjadi 3 atau 4 bagian kemudian gunakanlah untuk menutup pada bagian wajah yang berjerawat tunggu sampai 15 menit dan bilas dengan air.

Daun pepaya
Daun yang memiliki rasa yang pahit ini juga bermanfaat untuk menghilangkan jerawat karena  mengandung nutrisi dan antioksidan.Cara menghilangkan jerawat dengan daun pepaya adalah,siapkan 3 lembar daun pepaya kemudian kita keringkan dengan cara dijemur dengan terik matahari,setelah kering kita hancurkan sampai halus dan campurkan dengan air sampai rata,kemudian oleskan pada wajah yang berjerawat lakukan secara teratur dan rutin agar jerawat cepat hilang.

Demikian Beberapa tips menghilangkan jerawat tanpa efek samping  semoga bermanfaat
Tips menghilangkan jerawat tanpa efek samping 4.5 5 om Minggu, 08 November 2015 Jerawat merupakan salah satu jenis penyakit kulit yang mengganggu penampilan karena jerawat timbul pada area bagian wajah. Banyak hal yang b...


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.